Minggu, 22 Juli 2012

LATAR BELAKANG TERJADINYA PERANG DUNIA 2


Latar belakang terjadinya perang dunia 2 adah di karenakan sebab sebab berikut :

·         SEBAB UMUM
Perang dunia II yang berlangsung antara 1939-1945 merupakan perang yang lebih besar dan lebih luas cakupannya disbanding dengan perang dunia I. Perang tersebut disebabkan oleh kejadian kejadian setelah berakhirnya perang dunia I. seperti gagalnya LBB (LIGA BANGSA BANGSA) dalam menciptakan perdamaian dunia , terjadinya melaisme , perlombaan senjata antar Negara, serta berkembangnya ideology totaliter dan ultranasionalisme.
Ideology totaliter seperti Nazizme di Jerman, Fasisme di Iitalia,dan Komunisme di Rusia sangat bersifat agresif,antidemokrasi,mengultuskan pimpinan, dan bersifat sosialis serta revolusioner. Jerman dan Italia memiliki ultranasionalisme dengan menganggap Negara sendiri lebih baik di banding dengan negara lain.
·         SEBAB KHUSUS
Secara khusus perang dunia II meletus karena warisan perang dunia I yang tidak dapat diselesaikan dengan baik, terutama menyangkut masalah jerman. Negara yang tidak puas dengan hasil Perjanjian Versailles tersebut berusaha untuk bangkit melawan Negara Negara yang dahulu mengalahkannya. Dengan ideology totaliter nazi di bawah Adolf hittler, Jerman Memulai Perang Dunia II dengan melakukan serangan terhadap polandia pada 1 september 1939 yang dikenal dengan blietzkrieg (serangan kilat).

2 komentar: